E-Course Eksklusif Menyusun Menu MPASI Homemade Bersama Dokter Tiwi SpA, MARS
Kursus ini ditujukan untuk Ayah Bunda yang akan masuk fase MPASI atau baru mulai MPASI sebagai bekal menyusun MPASI rumahan bergizi dan sehat
Biaya Akses Course
Rp75.000
Membahas Prinsip Dasar
Prinsip dasar seputar MPASI akan dibahas disini dan diharapkan jadi pedoman bagi ayah bunda
Materi Padat dan Lengkap
Pembahasan langsung oleh Dokter tiwi secara singkat, padat dan jelas berdasar pengalaman Dokter Tiwi
Studi Kasus Persoalan MPASI
Disertai juga studi kasus yang sering dihadapi orang tua baru terutama saat masuk fase MPASI
Menyusun MPASI Rumahan Sehat Bersama Dokter Tiwi
Available in
days
days
after you enroll
- Part 1: Menyusun MPASI Sehat dan Pokok Pembahasan (1:49)
- Part 2: Pola Asuh, Golden Period dan Pertumbuhan Bayi (8:20)
- Part 3: Pemberian MPASI dan Kebutuhan Kalori (5:14)
- Part 4: Tabel Panduan Kenaikan Berat Badan dan Kebutuhan Energi (4:23)
- Part 5: Menyusun Komposisi MPASI dan Menyusun Jadwal Harian (12:03)
- Part 6 Stimulasi Oromotor, Tekstur Berdasar Usia dan Masalah MPASI (3:30)
Available in
days
days
after you enroll
- QnA 1: Awal MPASI lebih baik memberikan pada bayi bubur fortif atau langsung ke menu utama? (0:57)
- QnA 2: Bolehkah anak diberikan finger food sejak awal MPASI? (0:38)
- QnA 3: Bagaimana pemberian MPASI yang baik dan benar dengan diselingi oleh ASI/sufor bagaimana ya? Lalu bagaimana dengan pemberian air putih pertama kali? (1:04)
- QnA 4: Jika dalam waktu 30 menit anak masih mau makan namun blm habis. Apa sebaiknya dilanjutkan atau disudahi? (1:52)
- QnA 5: Anak suka melepeh, ngemut makanan, kadang-kadang tolah toleh aja saat disuapi. Harus bagaimana? (0:57)
- QnA 6: Bagaimana bila saat jam makan tidak mau makan, dikasih 15 menit kemudian ttep tidak mau makan? (0:47)
- QnA 7: Untuk menu awal mpasi sebaiknya menu tunggal atau langsung 4 bintang dok? (0:31)
- QnA 8: Jika usia 9bulan masih belum tumgi, apakah tetap diajarkan naik tekstur makanan & finger food ? (0:52)
Available in
days
days
after you enroll
Belajar Bersama Dokter Tiwi
dr. I Gusti Ayu Nyoman Partiwi, Sp.A, MARS menamatkan studi Spesialis Anak di Universitas Indonesia.
Beliau tergabung dalam Ikatan Dokter Indonesia (IDI) dan Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI). Beliau pernah menjabat sebagai ketua Satgas ASI Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI)
Check your inbox to confirm your subscription